HR Community Event
Daftarkan dirimu segera untuk mengikuti webinar seputar dunia perekrutan dan update mengenai perkembangan HR yang ada di Indonesia!
Join Us Now !
Why Join HR Forward?
HR Forward adalah sebuah wadah yang menyediakan program berupa webinar gratis. Webinar ini membahas topik seputar HR bersama praktisi HR yang sesuai. HR Forward bertujuan untuk memberikan edukasi dan menjadi wadah diskusi antar praktisi HR.
Pembicara yang Berpengalaman
Menghadirkan para ahli dan praktisi HR sehingga tepat bagi partisipan untuk belajar secara langsung dengan berdiskusi bersama para panelis dalam sesi tanya jawab.
Menambah Wawasan
Topik pilihan yang selalu segar namun dikemas secara ringan dan santai, memberikan wawasan dan sudut pandang baru untuk tetap update terhadap perkembangan seputar dunia HR.
Memperluas Jaringan
Selain mengikuti webinar, partisipan berkesempatan untuk bergabung dengan komunitas sehingga dapat berinteraksi dengan banyak orang hebat lainnya.
Upcoming Event
Company Obligation dan Company Benefit, Apa Perbedaannya?
Setiap perusahaan memiliki sumber daya manusia yang di ikat melalui berbagai jenis kontrak sesuai dengan tujuan dan kebutuhan. Namun pada masa kini, beberapa perusahaan sering melakukan kesalahan dalam memberikan penjelasan mengenai kewajiban & benefit yang akan didapatkan karyawan melalui media lowongan pekerjaan. Apa yang sebenarnya dimaksud dengan kewajiban perusahaan? Ikuti pembahasannya dalam sesi Webinar HR Forward
Hari dan Tanggal
: Jumat, 11 Agustus 2023
Pukul
: 15:00 WIB
Daftar Sekarang !
Our Speakers
Yasinta Indah Habsari
HR & GA Manager at Akar Inti Data - Djarum Group
Akbar Akhir
Country HR Manager at Oracle
Asmiani Fawziah
Head of Talent and Development at Bank Neo Commerce
Priskila Rumondor
HR Director at RedDoorz
Tiana Silvani
Head of Employer Branding & Talent Acquisition at Ninjaxpress
Eva Musyrifah
AVP, Head of Talent Acquisition & HR Business Partner at Sun Life
Migie Apriani
Talent Acquisition Consultant at iZeno
Ariananda Desmaria
Human Resource Manager at tbo.com
Arundi Dosini
SVP, People Operations at Lazada
Bibi Asdaputra
VP of People at Finku
Deni Suryana
Regional Human Capital Head at Bank Mega
Noach G. Sebastian
Head of Learning & Employee Experience at Home Credit
Suryo Sasono
Senior VP at Bukalapak
Anastasia Primasari
Head of HR at Segari
Yogi A. Putra
HR Lead at Hacktiv8
Gilang Daniel
Senior Web & App Developer
Dea Permata Sari
Recruitment Consultant at Elabram
Ganesh Notowidigdo, CPC
Head of HR Business Partner (VP) at Pegadaian
Martha B. Priambodo
Head of Human Resources at The World Bank
Janey Stefanie
Assistant Vice President at MarshMcLennan
Hoerip Satyagraha
HR Expert
Kenji Azimi
IT Solution Manager at Axdif
Arisman Indrawan
Project Manager at Rekayasa Industri
Dian Rintari
Project Manager at Indodax Academy
Arlene Eleanor, M.Psi
Psikolog at Riliv
Yahya Kus Handoyo
Chief Executive Officer at iMpulse Digital
Petra Patricia
HC Operation Section Head at Hypernet Technologies
Rahmawati Hardian
Head Of Human Resources at KOHLER
Zeanette T. Lisbet
Corporate HR Manager at Penta-Ocean
Andri Gunawan
Praktisi HRGA, IR & Corp Legal
Imelda Natalia
People Operations Manager at Lalamove
Seskia Agil Balfas
Director of HR at BNP Paribas
Lisa Qonita
Head Of HR Development at Indosat Ooredoo
Mirzario Erwiesdha
Recruitment Assistant Manager at Tripa
Tomi H. Prasetyo
Head of Talent Acquisition at Elabram Systems
Putu W. Parthami
Head Of People Acquisition at DANA
Winny Indriyanti
Recruitment Manager at Sreeya Sewu
Previous Events
Diversity, Equity & Inclusion: Apakah strategi yang tepat untuk menggaet kandidat?
AI vs Human Skills, Siapa yang Akan Bertahan?
Recruitment Di Tahun 2023, Seberapa Penting Candidate Experience?
Dampak Kondisi Ekonomi Global. Bagaimana Prospek Bekerja di Perusahaan Startup?
Pandemi Menuju Endemi: Seperti Apa Cara dan Kultur Bekerja di Masa Depan
Kelangkaan Talent Teknologi: Tantangan Menuju Transisi Digital
Pandemi Menuju Endemi: Seperti Apa Cara dan Kultur Bekerja di Masa Depan
Virtual Project Management, Bagaimana Beradaptasi Dengan Teknologi Terkini?
Best Way to Carry Out Work-Life Balance
Digital Workplace: Siapkah Anda Menerapkan Ekosistem Digital di Perusahaan?
Kepemimpinan Selama Pandemi, Bagaimana Mengelola Tim Secara Tepat?
Fenomena Pekerja Resign Setelah Lebaran: Bagaimana Mempertahankan Talent?
Masa Depan Perekrutan: Strategi Perekrutan dan Beradaptasi Dengan Gen Z
Industri 5.0, Bagaimana Menghadapinya?
Challenges and Dilemma: Managing Company Resources 2021
Materi Seputar Event
Persiapan Dalam Proses Rekrutmen Gen Z
Frequently Asked Questions
Apa itu HR Forward?
HR Forward adalah komunitas dan program webinar gratis yang bertujuan untuk berbagi dan berdiskusi mengenai topik HR terkini dengan para praktisi HR yang berpengalaman.
Bagaimana cara mendaftar HR Forward?
Untuk mendaftar pada acara HR Forward cukup dengan mengklik tombol "Register" pada halaman website ini.
Aplikasi atau platform apa yang digunakan untuk mengikuti Webinar?
HR Forward menggunakan platform Zoom untuk kegiatan webinar dan gratis pastinya!
Saya masih memiliki pertanyaan lain!
Hubungi kami dengan mengisi form pada bagian "Hubungi Kami". Kami akan segera menjawab pertanyaan anda.